HUT Pancasila 2024, FPK-LKKMD Dumai Adakan Turnamen Tenis Meja

HUT Pancasila 2024, FPK-LKKMD Dumai Adakan Turnamen Tenis Meja

Dumai, (PAB) ----

Dalam Semboyan bhinneka tunggal Ika walaupun kita berbeda beda Namun tetap bersatu jua dalam  kerukunan antar umat beragama,sebagai Wujud silaturrahim kebangsaan, dalam rangka memperingati hari lahir  Pancasila Tahun 2024, Forum Pembauran Kebangsaan Lembaga Kerukunan Keluarga Masyarakat Dumai ( FPK-LKKMD ) mengadakan Tournament Tenis Meja Antar Organisasi Suku Se Kota Dumai yang sifatnya hiburan.

Dalam pelaksanaan kegiatan ini FPK-LKKMD mengadakan tournamanen tenis meja ini mengambil tema Merajut silaturahim kebangsaan,dalam rangka memperingati hari lahirnya  Pancasila.

Kegiatan diadakan berlangsung selama 2 hari pada hari Jumat dan Sabtu,tgl 28s/29Juni 2024.

Pembukaan hari Jumat 28 juni 2024 jam.14.00.wib.dilapangan Tekwando GOR.jalan dok year Kelurahan Stdi Kecamatan Dumai Selatan Kota Dumai, kerja sama dengan PTMSI( Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia), Ketua Edison dan Sekjen Wan Taufik Hidayat,kerja sama Koni Dumai  

Kegiatan ini dilaksanakan untuk menjalin Silaturahmi antar suku sekota Dumai,kita berharap dengan adanya kegiatan ini memupuk rasa wawasan kebangsaan pluralisme sebagai wujud rasa cinta tanah air melalui Bhinneka.

Dalam kegiatan ini Alhamdulillah Persiapan sudah rampung  kegiatan demikian disampaikan oleh Sekretaris Panpel Abdul Rahim,SE bersama Ketua Panpel Yustanto didampingi Bendahara Panpel Jhon Fikar.

Dalam kegiatan ini Ketum mengungkapkan 
bertajuk Silaturrahim Kebangsaan merupakan Program FPK - LKKMD Kota Dumai Tahun 2024 Bidang Pemuda &Olah Raga,sebagai Eksistensi Capaian Program Pemerintah  melalui kultur fluralisme,  baik Pusat maupun Daerah dalam tajuk Pembauran Kebangsaan di Daerah.Pengurus FPK-LKKMD Kota Dumai, Ketum DR.H.AHMAD ROZAI AKBAR, S.Ag,MH
Bersama didampingi Ketua Harian FPK LKKMD Chandra Abdul Gani & Sekum FPK - LKKMD Zainal Arif,S.Pi.

Kami FPK-LKKMD dengan Jargon DumaiKu, DumaiMU, Dumai KITA semua, menjalin Silaturrahim fluralisme dalam FPK - LKKMD / 17 Suku. Sebagai wujud realisasi regulasi Pemerintah melalui Permendagri No 34 Tahun 2006 ttg Pembauran Kebangsaan di Daerah
.
Demikianlah semoga kegiatan ini bermakna bagi kita semua, dan mendapat ridho & keberkahan dari Allah SWT.
Selamat Bertanding, memperet tali Silaturrahiim lintas suku se kota Dumai.

(Eliwaty

Berita Lainnya

Index