Kapolres Labuhanbatu bersama PJU serta Para Perwira melayat kerumah duka Alm.Aiptu Sopar Siagian

Kapolres Labuhanbatu bersama PJU serta Para Perwira melayat kerumah duka Alm.Aiptu Sopar Siagian
Photo.: Kapolres Labuhanbatu AKBP.Anhar Arlia Rangkuti SIK.melayat Alm.Aiptu Sopar Siagian ( humas)

LABUHANBATU , (PAB)--


Aiptu Sopar Siagian Ba.Polsek Merbau Polres Labuhanbatu meninggal dunia akibat laka- lantas, Selasa (09/08/2022) disemayamkan dirumah duka Aspol  Bulu Tangkis Kelurahan Siringoringo Kecamatan Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu, sebut Humas Polres Labuhanbatu.Rabu (10/08/2022).

Kapolres Labuhanbatu AKBP Anhar Arlia Rangkuti SIK.melayat kerumah duka bersama Pejabat Utama Polres Labuhanbatu, serta para Perwira Polres Labuhanbatu, dirumah duka Kapolres menyampaikan turut berduka cita yang dalam, kami kehilangan atas berpulangnya Almarhum dan kepada Keluarga yang  ditinggalkan agar senantiasa diberi  ketabahan dan keikhlasan, sebut AKBP.Anhar Arlia Rangkuti SIK.

Penulis, Thamrin Nasution

Berita Lainnya

Index